Skip navigation

Lokasi Potensial

Mari kita bahas apa yang dilakukan untuk menentukan lokasi potensial

Tahapan-tahapan untuk menentukan tempat potensial adalah sebagai berikut :

1. Tahap awal piranti RaTA dilakukan dengan mengumpulkan dan menganalisis data sekunder. Penentuannya adalah dengan cara menanyakan apakah daerah tersebut ada persengketaan atau tidak. Data ini bisa didapatkan dari berbagai situs web, koran, laporan resmi, televisi, dll. Bisa juga didapatkan dari wawancaradengan LSM, pejabat pemerintahan, atau laporan pemerintah yang tidak dipublikasikan

2. Memastikan jenis penggunaan tanah yang dikaitkan dengan klaim sengketa . Langkah ini juga menentukan penggunaan tanah yang berlawanan itu dan sumber daya yang diperebutkan.

3. Melakukan Analisis Spasial dan Pemetaan Partidifatif untuk memahami definisi setempat tentang jenis penggunaan tanah dan lembaga yang terkait dengan penggunaan tanah dan penggunaan sumber daya.