Skip navigation

III. DASAR AGATA

AGATA atau yang lebih kita kenal dengan Analisis Gaya Bersengketa merupakan salah satu tools atau alat untuk menganalisis cara/gaya suatu persengketaan antara dua atau lebih beberapa pihak.

Pada bagian ini, teman-teman peserta diklat pemetaan konflik akan membahas tentang dasar AGATA. Pada BAB III ini akan dibahas :

 1. Posisi AGATA dalam Analisis Konflik 

 2. Dasar Penggunaan AGATA

 3. Egosentris dan Socio-Sentris

 4. Kombinasi Asertif-Disasertif