Skip navigation

A. Posisi AGATA dalam Analisis Pra Kondisi Konflik

Agata sebagai Alat Bantu Analisis berada dibagian tengan dalam analisis sengketa. AGATA dipergunakan untuk melanjutkan analisis akar/sebab musaban sengketa yang telah dianalisis dengan menggunakan RATA. AGATA menganalisis bagaimana gaya bersengketa dengan cara melihat pihak pihak yang bersengketa (subjek sengketa) yang memperebutkan objek sengketa. Untuk melihat dengan jelas posisi AGATA dapat dilihat pada gambar di bawah ini :